Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.

Artikel

RATUSAN JEMAAH MENGHADIRI KEGIATAN WIRID AKBAR DI DESA DOLOK SAGALA KECAMATAN DOLOK MASIHUL

25 Agustus 2023 15:39:03  Administrator  405 Kali Dibaca  Berita Desa

Dolok Sagala – Hadiri acara wirid akbar ratusan jemaah hampir penuhi lapangan sepak bola  di Desa Dolok Sagala, jum’at(25/8/2023).

Kegiatan wiridr akbar yang dihadiri oleh ratusan warga dari masing-masing Desa yang ada di Kecamatan Dolok Masihul dilaksanakan tanggal 25 Agustus 2023  Setelah Shalat Jum’at bertempat diLapangan sepak bola Dusun II Desa Dolok Sagala yang dimulai pada pukul 13.00 WIB dan diisi dengan penampilan nasyid oleh ibu-ibu Desa Dolok Sagala dan nyanyian lagu mars dambaan .

Wirid akbar kali ini juga dihadiri oleh Bapak Bupati Serdang Bedagai (H.DARMA WIJAYA.SE) dan Ibu Bupati Serdang Bedagai(ROSMAIDA SARAGIH) ,Ibu Camat Dolok Masihul (Dra.FITRIANI,M.Si),Bapak Kepala Desa Dolok Sagala(EFFENDI)  Bapak Babinsa (BASSIR ABDULLAH),Bapak Bhabinkamtibnas (HENDRA KESUMA),tokoh Agama ,toko masyarakat,para bapak Kepala Desa se Kecamatan Dolok Masihul serta jemaah yang telah diundang dari beberapa desa yang ada di kecamatan dolok masihul.

Dalam sambutanya Bapak Bupati H.DARMA WIJAYA.SE menyampaikan apresiasi kepada para Jemaah yang hadir ke Desa Dolok Sagala dalam acara wirid akbar  “baru pertama kali ini  saya melihat acara pengajian se kecamatan dolok masihul di desa Dolok Sagala inilah yang paling ramai,kenapa paling ramai karena segala dolok la ada disini’ ucap bapak Bupati.

Sementara itu Bapak Al-Ustad H.USMAN EFFENDI SITORUS,S.Ag memberikan ceramah kepada para Jemaah dengan banyak membahas tentang mempererat tali silaturahmi sesama muslimah menuju jannah dengan banyak beribadah yang menjadi dambaan setiap insan serta ia mengingatkan tentang bagaimana menjadi seorang pemimpin yang baik.  

Semoga dengan adanya kegiatan pengajian wirid akbar ini kita dapat meningkatkan keimanan serta mempererat jalinan silaturahmi antar sesama muslim.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Statistik Penduduk

Arsip Artikel

Agenda

Sinergi Program

Aparatur Desa

Back Next

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Wilayah Desa

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : Dusun 2
Desa : Dolok Sagala
Kecamatan : Dolok Masihul
Kabupaten : Serdang Bedagai
Kodepos : 20991
Telepon : 082167199013
Email : doloksagala@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:84
    Kemarin:125
    Total Pengunjung:109.412
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:44.222.134.250
    Browser:Tidak ditemukan